medistra.ac.id – Saat ini hal yang paling sering kita dengar dari masyarakat/calon mahasiswa yang akan melanjut ke perguruan tinggi "APA AKREDITASI KAMPUSNYA???", seberapa penting sih akreditasi kampus, jawabannya adalah "SANGAT PENTING", Kenapa??? karena Akreditasi adalah sebuah penilaian terhadap kualitas suatu kampus, kita ketahui juga saat ini banyak instansi baik itu negeri maupun swasta menjadikan akreditasi program studi/jurusan sebagai syarat bagi calon pegawai/karyawan. berikut kami paparkan kepada publik nilai akreditasi pendidikan Medistra Lubuk Pakam:
 
No
Nama Program Studi
Nilai Akreditasi
Berlaku sampai
1
Akademi Keperawatan
B
2021
2
Akademi Kebidanan
B
2021
3
Sekolah Tinggi
B
2021
4
Keperawatan (S1)
B
2021
5
Profesi Ners
B
2021
6
Kesehatan Masyarakat (S1)
B
Oktober 2017
7
Kebidanan (D3)
B
2021
8
Farmasi (S1)
Menunggu Hasil
9
Fisioterapi (S1)
Akreditasi Minimal
 
Dalam hal ini  bagi calon mahasiswa kami himbau untuk dapat memilih kampus yang bener-bener sehat dan terakreditasi dengan nilai yang menjadi syarat minimum instansi.